Initekno.com – Selamat pagi, selamat siang, selamat sore dan selamat malam guys.. berbicara mengenai codeigniter, ada beberapa keuntungan menggunakan framework codeigniter, diantaranya adalah kolaborasi dengan datatables. Tutorial kali ini akan membahas menampilkan data ke browser dengan datatables.